Pergerakan IHSG Sudah di Jenuh Beli, Pilih 4 Saham Berikut...
Tuesday, July 02, 2019       07:51 WIB

Ipotnews - Laju Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) pada perdagangan hari ini berpotensi mengalami koreksi, lantaran pergerakannya sudah berada di area jenuh beli (overbought).
"Kami melihat kenaikan IHSG selama beberapa hari terakhir telah membawa IHSG ke daerah jenuh beli (overbought)," kata analis PT KGI Sekuritas Indonesia, Yuganur Wijanarko di Jakarta, Selasa (2/7).
Sehingga, lanjut Yuganur, proses korekai dan konsolidasi IHSG bisa dimanfaatkan sebagai peluang untuk mengakumulasi pembelian di tengah pola uptrend jangka pendek yang sedang berlangsung.
Dengan demikian, jelas dia, adanya potensi koreksi dan konsolidasi pada laju IHSG di perdagangan hari ini mesti dimanfaatkan oleh para pelaku pasar dengan mengakumulasi empat saham berikut:
1. dengan target profit taking di kisaran Rp137-149 yang memiliki dua arah masuk pembelian di level Rp126 dan Rp122, disarankan cut-loss pada posisi Rp119.
2. dengan target profit taking di kisaran Rp1.190-1.290-1.390 yang memiliki dua arah masuk pembelian di level Rp1.110 dan Rp1.070, disarankan cut-loss pada posisi Rp1.020.
3. dengan target profit taking di kisaran Rp3.180-3.280-3.380 yang memiliki dua arah masuk pembelian di level Rp3.020 dan Rp2.960, disarankan cut-loss pada posisi Rp2.910.
4. dengan target profit taking di kisaran Rp1.905-2.025-2.225 yang memiliki dua arah masuk pembelian di level Rp1.825 dan Rp1.815, disarankan cut-loss pada posisi Rp1.765.
(Budi)

Sumber : admin