Hingga Akhir Agustus Reksadana PNM Puas Bukukan Kenaikan NAB Tertinggi, tapi Rontok Pertumbuhan Unitnya
Monday, September 02, 2019       09:54 WIB

Ipotnews - Mengakhiri sesi perdagangan Agustus (Jumat, 30/8), IHSG naik 0,63% ke level 6.328, namun dibanding akhir bulan lalu yang mencapai 6.390, IHSG melorot 0,97%. Penurunan IHSG sepanjang Agustus sedikit banyak tercermin pada pergerakan nilai aktiva bersih (NAB) reksadana yang diperdagangkan di Ipotfund.
Pada perdagangan akhir pekan lalu, dari 243 reksadana yang ditranskasikandi Ipotfund, 147 di antaranya membukukan penurunan NAB bulanan (NAB 1M). Sementara itu, , hanya 7 reksadana yang membukukan penurunan NAB harian (1D), dan 39 reksadana membukukan penurunan NAB dalam tiga sesi terakhir (3D).
Secara keseluruhan, berdasarkan konsistensi reksadana dalam mencatatkan kenaikan NAB tertinggi di kelasnya dalam 3 bulan hingga 3 tahun terakhir, hingga akhir Agustus lalu skor terbaik reksadana saham dibukukan oleh Sucorinvest Maxi dengan rata-rata kenaikan NAB sebesar 15,84%. Namun reksadana dengan pengelolaan aset (AUM) senilai Rp169,31 miliar ini, sejauh ini mengalami penurunan pertumbuhan unit sebesar 50,11%.
Skor terbaik untuk kelompok reksadana campuran dibukukan oleh reksadana Shinhan Balanced Fund yang mencatatkan kenaikan rata-rata NAB sebesar 10,41%. Reksadana dengan AUM Rp114,22 miliar ini mencatatkan pertumbuhan unit sebesar 49.30%.
Di kelompok reksadana berpendapatan tetap, skor tertinggi dicatatkan reksadana Danareksa Melati Pendapatan Utama dengan rata-rata pertumbuhan NAB sebesar 15,46%. Reksadana dengan AUM senilai Rp344,78 miliar ini mencatatkan pertumbuhan unit sebesar 593,80% !
Sedangkan skor terbaik reksadana pasar uang, dicatatkan oleh reksadana PNM Puas yang sekaligus membukukan pertumbuhan rata-rata NAB reksadana tertinggi sebesar 165,54%. Namun reksadana ini mencatatkan penurunan pertumbuhan unit sebesar 99,62% dengan menyisakan AUM di bawah Rp1 miliar.
TOP OVERALL - EQUITY FUND

Rank

Fund Name

Score

3M

6M

9M

1Y

2Y

3Y

%Chg NAV

Unit Growth

AUM

1

Sucorinvest Maxi

14

5

2

2

3

1

1

15.84 %

-50.11 %

169.31 B

2

Sucorinvest Sharia Equity Fund

21

4

1

3

8

3

2

11.08 %

-15.43 %

188.15 B

3

Syariah Saham

58

2

3

4

4

20

25

14.51 %

-82.84 %

77.43 B

4

Premier ETF Sri-Kehati

76

23

7

17

6

18

5

12.21 %

85.12 %

90.20 B

5

Sucorinvest Equity Fund

100

64

6

6

15

6

3

8.54 %

43.93 %

1.45 T

TOP OVERALL - BALANCE FUND

Rank

Fund Name

Score

3M

6M

9M

1Y

2Y

3Y

%Chg NAV

Unit Growth

AUM

1

Shinhan Balanced Fund

29

14

3

4

5

1

2

10.41 %

49.30 %

114.22 B

2

Syariah Berimbang

35

1

1

2

2

12

17

13.21 %

-32.97 %

26.93 B

3

Sucorinvest Flexi Fund

41

12

4

5

16

3

1

6.79 %

-18.17 %

318.91 B

4

Kombinasi 2

49

5

9

14

14

4

3

7.10 %

14.43 %

41.57 B

5

Alpha Fund

62

2

6

10

30

6

8

3.42 %

-11.53 %

9.82 B

TOP OVERALL - FIX INCOME FUND

Rank

Fund Name

Score

3M

6M

9M

1Y

2Y

3Y

%Chg NAV

Unit Growth

AUM

1

Danareksa Melati Pendapatan Utama

16

1

1

1

1

4

8

15.46 %

593.80 %

344.78 B

2

Syailendra Fixed Income Fund

36

9

3

2

2

15

5

12.38 %

-36.06 %

75.11 B

3

Simas Danamas Instrumen Negara

41

6

5

3

4

6

17

11.32 %

-23.63 %

721.64 B

4

ABF Indonesia Bond Index Fund

44

10

7

5

3

9

10

11.42 %

37.94 %

4.36 T

TOP OVERALL - MONEY MARKET FUND

Rank

Fund Name

Score

3M

6M

9M

1Y

2Y

3Y

%Chg NAV

Unit Growth

AUM

1

PNM Puas

6

1

1

1

1

1

1

165.54 %

-99.62 %

0.08 B

2

Sucorinvest Money Market Fund

19

4

4

4

2

3

2

7.07 %

50.02 %

2.96 T

3

Mega Dana Kas

20

2

3

3

3

4

5

6.96 %

-49.72 %

286.26 B

4

Capital Money Market Fund

27

4

5

5

4

5

4

6.87 %

-64.25 %

155.57 B

5

Maybank Dana Pasar Uang

44

8

5

6

11

7

7

6.41 %

-10.98 %

942.49 B

Sumber: Ipotfund, Jumat (30/8)

Sumber : Admin

berita terbaru
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:51 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of TBIG
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:45 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of APIC
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:42 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of ABDA
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:38 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of HOKI
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:35 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of BMSR
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:31 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of BBSS
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:28 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of BBLD
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:24 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of ASSA