IHSG Bakal Tertekan Lagi, Cermati PTRO, SMRA, AKRA, MSIN, HEAL dan BRPT
Monday, March 17, 2025       08:18 WIB

Ipotnews - Indeks Harga Saham Gabungan ( IHSG ) diperkirakan kembali terkoreksi pada perdagangan hari ini, setelah akhir pekan lalu ditutup merosot 1,98 persen ke level 6.516.
Pelemahan IHSG pekan lalu disertai dengan net sell asing senilai Rp1,44 triliun, dengan saham yang paling banyak dijual adalah , , , dan .
" IHSG hari ini masih berpotensi koreksi. Pergerakan indeks diperkirakan menyentuh level support pada kisaran 6.340-6.470 dan resistance 6.550-6.600," kata Fanny Suherman, Head of Retail Research PT BNI Sekuritas dalam riset hariannya, Senin (17/3).
Untuk perdagangan awal pekan ini, BNI Sekuritas menyodorkan enam saham yang bisa dicermati pelaku pasar, yakni:
1. , Buy on Weakness, dengan area beli di 2850, cut loss jika break di bawah 2750. Jika tidak break di bawah 2750, potensi naik ke 2950-3000 short term.
2. , Buy if Break 396, dengan area jual di 408-416 short term. Jika belum break di atas 396, bisa antri di 386, cut loss di bawah 376.
3. , Speculative Buy, dengan area beli di 1140, cut loss jika break di bawah 1120. Jika tidak break di bawah 1120, potensi naik ke 1170-1200 short term.
4. , Buy on Weakness, dengan area beli di 915-925, cut loss jika break di bawah 900. Jika tidak break di bawah 900, potensi naik ke 960-980 short term.
5. , Buy on Weakness, dengan area beli di 1260-1280, cut loss jika break di bawah 1250. Jika tidak break di bawah 1250, potensi naik ke 1300-1315 short term.
6. , Speculative Buy, dengan area beli di 780, cut loss jika break di bawah 760. Jika tidak break di bawah 760, potensi naik ke 800-820 short term. (Marjudin/ef)

Sumber : Admin