Hanya Bermodal Tiga Sektor Hijau, IHSG Masih Menguat Tipis 0,04% di Sesi Pembukaan
Thursday, February 09, 2023       09:20 WIB

Ipotnews - IHSG menguat tipis di awal sesi pagi ini, Kamis (9/2). Tepatnya pada pukul 09.05 WIB, Indeks naik 0,04% atau 2 poin ke level 6.942 dari penutupan kemarin di level 6.940.
Level tertinggi sementara yaitu 6.948 dan terendah di level 6.932. Sebanyak 166 emiten bergerak menguat, 167 emiten melemah dan 223 emiten stagnan.
Adapun yang menjadi top losers pada periode itu adalah -10 persen, -6,80 persen, -6,45 persen, -6,19 persen, -6,02 persen.
Kemudian lima emiten yang menjadi top gainers yaitu 20,67 persen, 18,18 persen, 15,61 persen, 7,02 persen dan 5,24 persen.
Delapan sektor melemah dan hanya tiga sektor yang menguat. Untuk yang melemah yaitu properti -0,5 persen menjadi 705, konsumer non cyclicle -0,01 persen menjadi 762, energi -0,98 persen menjadi 2.110, konsumer cyclicle -0,23 persen menjadi 845.
Lalu infrastruktur -0,02 persen menjadi 857, sektor perindustrian -0,07 persen menjadi 1.165 , transportasi -0,04 persen menjadi 1.805, kesehatan -0,69 persen menjadi 1.569. Untuk sektor yang menguat adalah sektor keuangan 0,21 persen menjadi 1.436, teknologi 0,15 persen menjadi 5.747, sektor bahan baku 0,14 persen menjadi 1.266.
Lima saham teraktif untuk sementara yaitu dengan mencatatkan nilai transaksi terbesar sebanyak Rp116,31 miliar. Kemudian Rp91,99 miliar, Rp44,44 miliar, Rp43,16 miliar dan Rp26,72 miliar. (Marjudin)

Sumber : admin

berita terbaru
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:51 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of TBIG
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:45 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of APIC
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:42 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of ABDA
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:38 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of HOKI
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:35 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of BMSR
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:31 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of BBSS
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:28 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of BBLD
Thursday, Mar 28, 2024 - 19:24 WIB
Financial Statements Full Year 2023 of ASSA