IHSG Sesi I Bergerak Flat, Berakhir di Zone Merah
Wednesday, May 27, 2020       12:03 WIB

Ipotnews - IHSG ditutup flat di zona merah akhir sesi I, Rabu (27/5). Tercatat indeks ditutup flat pada level 4.626 dari sesi pembukaan 4.626. Sepanjang perdagangan indeks menyentuh level tertinggi 4.640 dan terendah di level 4.597.
Sebanyak 179 emiten bergerak menguat, 164 emiten melemah dan 151 emiten stagnan. Lima sektor terpantau menguat dan lima lainnya melemah. Yang melemah yaitu perkebunan 0,49 persen menjadi 957 dan properti melemah 0,68 persen menjadi 317, pertambangan 0,83 persen menjadi 1.244, infrastruktur 1,14 persen menjadi 869 dan konsumer sebesar 0,40 persen menjadi 1.826.
Untuk sektor yang menguat adalah keuangan sebesar 0,38 persen menjadi 908, industri dasar sebesar 1,02 persen menjadi 707, aneka industri sebesar 0,69 persen menjadi 807, perdagangan 0,39 persen menjadi 595, dan manufaktur sebesar 0,17 persen menjadi 1.164.
Saham teraktif yaitu dengan nilai transaksi Rp731 miliar, Rp240,71 miliar, Rp129,05 miliar, Rp128,26 miliar dan Rp128,26 miliar. Dari indeks kompas100 emiten yang menjadi menjadi top gainer adalah (9,09 persen), (6,63 persen), (5,51 persen), (4,66 persen), (4,61 persen).
Adapun emiten yang stabil pergerakan sahamnya adalah , , , , . Sedangkan emiten yang terkoreksi paling dalam yaitu (-6,98 persen), (-6,67 persen), (-5,58 persen), (-3 persen), (2,46 persen).
Investor asing tercatat dominan melakukan jual saham dengan nilai penjualan nett sebesar Rp277,26 miliar atau setara 1,94 juta lot. Saham yang paling banyak di jual asing adalah , , , , .
(Marjudin)

Sumber : admin

berita terbaru
Saturday, May 04, 2024 - 18:47 WIB
GOTO Berencana Private Placement dan Buyback Saham
Saturday, May 04, 2024 - 18:37 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of KARW
Saturday, May 04, 2024 - 18:32 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of GDST
Saturday, May 04, 2024 - 18:27 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of IKPM
Saturday, May 04, 2024 - 18:22 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of YPAS
Saturday, May 04, 2024 - 18:19 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of TYRE
Saturday, May 04, 2024 - 18:16 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of IGAR