PT Kusuma Kemindo Sentosa Tbk (KKES) optimistis kinerja tahun 2023 punya prospek yang lebih baik
Tuesday, May 30, 2023       09:29 WIB

Emiten di bidang usaha perdagangan besar bahan dan barang kimia ini mengejar pertumbuhan penjualan 19% dan kenaikan laba bersih 60% dibandingkan tahun lalu.
Perusahaan melihat berlanjutnya pertumbuhan ekonomi akan mendorong permintaan pasar yang lebih tinggi. Hal tersebut menyebabkan permintaan barang bertambah, sehingga akan lebih kondusif untuk menumbuhkan bisnis di tahun ini.
Anak usaha dari PT Catur Sentosa Adiprana Tbk () ini pun menyiapkan sejumlah strategi untuk mencapai target tersebut. Terutama dari sisi penambahan jumlah pelanggan, memperbanyak produk baru, hingga efisiensi biaya.
Bersamaan dengan strategi itu, melakukan negosiasi penurunan harga dari supplier serta mendalami potensi menaikkan harga jual. Perusahaan juga memperbarui sistem IT yang dapat meningkatkan kualitas pelayanan terhadap pelanggan, dan menggunakan mata uang yang relatif stabil.
Full akses : Klik pdf

Sumber : IPS RESEARCH

berita terbaru
Saturday, May 04, 2024 - 18:47 WIB
GOTO Berencana Private Placement dan Buyback Saham
Saturday, May 04, 2024 - 18:37 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of KARW
Saturday, May 04, 2024 - 18:32 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of GDST
Saturday, May 04, 2024 - 18:27 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of IKPM
Saturday, May 04, 2024 - 18:22 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of YPAS
Saturday, May 04, 2024 - 18:19 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of TYRE
Saturday, May 04, 2024 - 18:16 WIB
Financial Statements 1Q 2024 of IGAR